MUQADIMAH
Maksud Bait 1 dan 2 Alfiyyah Ibnu Malik
Pada bait pertama dan kedua ini Syaikh Ibnu Malik memanjatkan Puji Syukur kehadirat Allah, serta memintakan Rahmat Ta’dhim kepada Junjungan kita Nabi Agung Muhammad SAW serta keluarga Nabi yang mulya-mulya.
Pertanyaan yang sesuai :
Apa yang diucapkan Syaikh Ibnu Malik pada awal bait kitab Alfiyah karangan beliau ?
Maksud Bait 3Alfiyyah Ibnu Malik
Dalam mengarang kitab Alfiyah, yang merupakan kumpulan dari beberapa ilmu nahwu ini beliau memohon pertolongan dari Allah SWT.
Pertanyaan yan sesuai :
Kepada siapa Syaikh Ibnu Malik mohon pertolongan dalam mengarang kitab Alfiyah?serta Apasebenarnya kitab Alfiyah itu ?
Maksud Bait 4 Alfiyyah Ibnu Malik
Kitab Alfiyah itu daapat meluaskan pemberian Allah, serta dapat mengatasi masalah (ma’na) yang sulit dengan kalimat yang sangat singkat dan jelas. Dan ini sudah dijanjikan, dengan janji yang pasti terjadi. Mbah Kyai Zainuddin Mojosari pernah Dawuh (berkata) “Nek pengen sedan (mercy), ngapalno Al-Fiyyah” maksudnya, Nikmatnya hafal Alfiyah itu sama dengan mempunayi mobil Mercy.
Pertanyaan yang sesuai :
Apa keutamaan dari kitab Alfiyah ?
Maksud Bait 5 Alfiyyah Ibnu Malik
Kitab Alfiyah itu lahir dengan keadaan ridha yang tidak disertai rasa jengkel,(maksudnya apa kang?) oke gw jawab : ridha tanpa rasa jengkel itu kita ikhlas lahir batin, tapi kalau ridho yang isertai rasa jengkel (sukhti) itu seperti saat kita mempunyai makanan yang enak, terus adik kita minta makanan tadi, padahal kita masih enak2nya makan, mau gak mau kita kan memberikan makanan tadi?sebenarnya kita gak rela kan memberi makana tadi?LHA…. perasaan seperti inilah yang dimksud rido yang disertai SUKHTI…..
Dan juga, kitab Alfiyahnya Syaikh Ibnu Malik ini lebih unggul dibandingkan kiab Alfiyahnya Syikh Ibnu Mu’thi.
Pertanyaan yang sesuai :Apa lagi keutamaan dari kitab Alfiyah ?
Karena Syaikh Ibnu Mu’thi dalam mengarang kitab Alfiyah lebih dulu daripada Syaikh Ibnu Malik, Beliau berhak mendapat Keutamaan dan pujian yang bagus dari Syaikh Ibnu Malik.
Pertanyaan yang sesuai :
Mengapa Syaikh Ibnu Mu’thi Berhak mendapatkan keutamaan dan pujian dari Syaikh Ibnu Malik ?
Maksud Bait 7 Alfiyyah Ibnu Malik
Semoga Allah meberikan beberapa pemberian yang sempurna kepada saya (syaikh Ibnu Malik) dan kepada Syaikh Ibnu Mu’thi, dengan pemberian beberapa derajat yang luhur di Akhirat nanti.
Pertanyaan yang sesuai :
Apa do’a Syaikh Ibnu Malik pada akhir muqadimah kitab Alfiyah karangannya ?
0 komentar:
Posting Komentar